Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Berita Madiun Raya » Panen Jagung di Pandean, Polsek Taman Dukung Swasembada Pangan 2025

Panen Jagung di Pandean, Polsek Taman Dukung Swasembada Pangan 2025

  • account_circle SpecialOne
  • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
  • comment 0 komentar

NewsTujuh.com, MADIUN – Polsek Taman Polres Madiun Kota bersama masyarakat Kelurahan Pandean, Kecamatan Taman, menggelar panen jagung dalam rangka mendukung program swasembada pangan tahun 2025, Rabu (20/8/2025).

Kegiatan yang berlangsung di lahan milik Suwarno, warga Jl. Serayu Gang 10, ini dihadiri sekitar 50 orang.

Hadir di antaranya Kapolsek Taman AKP Jumianto Nugroho, SH., MH., Waka Polsek Taman AKP Jojok Sungkono, SH., Kasubaginkar Polres Madiun Kota AKP Sri Untari, Babinsa Kelurahan Pandean Peltu Joko Susilo, perwakilan staf Kelurahan Pandean, Bhabinkamtibmas se-Kecamatan Taman, serta kelompok tani (Gapoktan) setempat.

Kapolsek Taman, AKP Jumianto Nugroho, menyebut kegiatan panen jagung ini berjalan lancar dan kondusif.

“Kami bersama masyarakat terus berupaya mendukung program pemerintah dalam mewujudkan ketahanan pangan, salah satunya melalui panen jagung di wilayah binaan,” ujarnya.

Kapolres Madiun Kota AKBP Wiwin Junianto Supriyadi, S.I.K., melalui Kapolsek Taman menegaskan bahwa keterlibatan Polri dalam kegiatan panen jagung ini merupakan wujud sinergi dengan masyarakat.

“Polri tidak hanya hadir dalam menjaga keamanan, tetapi juga ikut mendorong terciptanya swasembada pangan. Dengan adanya panen ini, kami berharap kesejahteraan masyarakat dapat meningkat sekaligus memperkuat ketahanan pangan di Kota Madiun,” ujar AKP Jumianto.

  • Penulis: SpecialOne

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Oknum pegawai PG Purwodadi ketika memberikan pernyataan permintaan maaf

    Pungli Pekerja Musiman Oleh Pegawai PG Purwodadi Magetan,Berujung Video Permintaan Maaf

    • calendar_month Senin, 12 Mei 2025
    • account_circle SpecialOne
    • visibility 39
    • 0Komentar

    NewsTujuh.com , MAGETAN – Viralnya sebuah pemberitaan tentang oknum Pabrik Gula (PG) Purwodadi yang melakukan pungli kepada pekerja musiman berujung permintaan maaf dari oknum yang bernama Danang Cahyono melalui sebuah video berdurasi dua menit dua puluh delapan detik yang beredar di masyarakat. Dalam video itu, Danang tidak hanya mengakui perbuatannya, tetapi juga menyampaikan permintaan maaf dan […]

  • Rilis Polres Madiun Kota kasus order fiktif goshop

    Modus Order Fiktif GoShop Dibongkar Satreskrim Polres Madiun Kota, Seorang Perempuan Muda Diamankan

    • calendar_month Jumat, 16 Mei 2025
    • account_circle SpecialOne
    • visibility 41
    • 0Komentar

    NewsTujuh.com , MADIUN – Kepolisian Resor Madiun Kota berhasil membongkar kasus dugaan penipuan ringan dengan modus order fiktif layanan GoShop. Seorang perempuan berusia 21 tahun berinisial N.A. alias Natilda Alira, warga Kelurahan Nusukan, Surakarta, diamankan setelah diduga menipu sejumlah driver ojek online dengan membuat pesanan palsu kosmetik. Modus pelaku terbilang licik. Dengan menggunakan dua akun berbeda […]

  • Wakapolda Jatim Brigjend Pol Dr Pasma Royce tinjau SPKT Polres Madiun Kota (Foto : Zack , NewsTujuh)

    Wakapolda Jatim Tinjau Pelayanan Publik di Polres Madiun Kota

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle Zacky
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NEWSTUJUH.COM   |  MADIUN – Wakil Kepala Kepolisian Daerah Jawa Timur, Brigjen Pol Dr. Pasma Royce, S.I.K., M.H., M.Si, melakukan kunjungan kerja ke Polsek Manguharjo dan Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polres Madiun Kota, Rabu (22/10/2025). Kunjungan tersebut berlangsung pukul 14.00 WIB dan bertujuan untuk meninjau langsung pelayanan publik serta kesiapan personel di lapangan. Dalam kunjungan […]

  • Wali Kota Madiun Drs. H. Maidi bersama pejabat Forkopimda saat meresmikan Dapur SPPG di Ponpes Al-Mardliyyah, Selasa (30/9/2025). (Foto : Naw, NewsTujuh)

    Generasi Emas 2025, Wali Kota Madiun Launching Dapur SPPG

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle Naw
    • visibility 45
    • 0Komentar

    NEWSTUJUH.COM , MADIUN – Pemerintah Kota Madiun bekerja sama dengan Polres Madiun Kota meresmikan Dapur Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Mardliyyah, Kelurahan Demangan, Kecamatan Taman, pada Selasa (30/9/2025). Program dapur bergizi ini merupakan bagian dari upaya mendukung program nasional Makan Bergizi Gratis (MBG) yang digagas Presiden RI untuk mewujudkan Generasi Emas […]

  • Ekonom UNDIP mengkritik ketergantungan pemerintah daerah pada peningkatan PBB di tengah ekonomi yang lesu (Foto : Illustrasi)

    Ekonom Undip Kritik Pemda yang Andalkan Kenaikan PBB di Tengah Ekonomi Lesu

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle SpecialOne
    • visibility 61
    • 0Komentar

    NewsTujuh.com , SEMARANG – Ekonom Universitas Diponegoro, Ester Sri Astuti, menilai kebijakan sejumlah pemerintah daerah yang menaikkan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) secara signifikan di tengah kelesuan ekonomi merupakan langkah yang kurang tepat. Menurutnya, PBB memang menjadi salah satu pajak daerah yang potensial, namun kenaikan tarif seharusnya disertai kreativitas mencari sumber pendapatan lain. “Pendapatan Asli Daerah […]

  • TMMD Sengkuyung Tahap 1 Tahun 2025 Resmi Ditutup, Dandim 0726 Sukoharjo Ajak Masyarakat Jaga Hasil Pembangunan

    TMMD Sengkuyung Tahap 1 Tahun 2025 Resmi Ditutup, Dandim 0726 Sukoharjo Ajak Masyarakat Jaga Hasil Pembangunan

    • calendar_month Kamis, 20 Mar 2025
    • account_circle SpecialOne
    • visibility 41
    • 0Komentar

    NewsTujuh.com , SUKOHARJO – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap 1 Tahun 2025 resmi ditutup dalam sebuah upacara khidmat di Kabupaten Sukoharjo, Rabu (20/3). Upacara ini dihadiri oleh Dandim 0726 Sukoharjo, Letkol Inf. Supri Siswanto, serta jajaran pejabat dinas, instansi terkait, Forkopimda, tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh pemuda, mahasiswa, dan pelajar. Dalam amanatnya, […]

expand_less