#Kartasura345
Ki Fathan Assegaf, Dalang Cilik yang Memukau di Hari Jadi Kartasura ke-345
- calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
- visibility 25
- 0Komentar
NEWSTUJUH.COM | KARTASURA – Gemuruh tepuk tangan dan decak kagum membahana di perayaan Hari Jadi Kartasura ke-345. Semua mata tertuju pada satu sosok kecil di balik kelir: Ki Fathan Assegaf, dalang cilik berbakat yang sukses mencuri perhatian publik dengan penampilan yang begitu menakjubkan. Acara yang digelar megah di panggung utama, berlatar petilasan Keraton Kartasura yang […]
Kartasura Bersinar di Peringatan Hari Jadi ke-345
- calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
- visibility 34
- 0Komentar
NEWSTUJUH.COM | Kartasura – Peringatan Hari Jadi ke-345 Kota Kartasura memasuki hari kelima dengan semarak perayaan yang semakin memikat hati. Acara yang berlangsung dari tanggal 1 hingga 12 Oktober 2025 ini, memusatkan kegiatannya di petilasan Karaton Kartasura, sebuah lokasi bersejarah yang menjadi simbol kebanggaan kota. Kemeriahan hari kelima ini diawali dengan momen khidmat saat seluruh […]
